Pada ajang ini mengambil tema tradisi. Dengan alasan, karena negeri kita ini kaya akan budaya dan juga tradisi-tradisi yang unik. Oleh karena itu alangkah baiknya jika tradisi itu disalurkan pada mode fashion saat ini.
Tujuan lainnya yaitu dengan mengunakan tradisi asli Indonesia, fashion kita ini memiliki identitas sendiri. Identitas di mana jika mampu mengembangkan fashion ini ke dunia International sudah memiliki ciri khas.
Pada acara Indonesia Fashion Week 2016 kali ini, akan ada banyak perancang termasuk designer fashion muslim, Zaskia Sungkar, Vivi Zubedi dan juga Ria Miranda. Mereka sangat antusias ingin memberikan sentuhan-sentuhan modern pada fashion hijab agar bisa tampil lebih trendy.
Selain itu juga acara ini didukung oleh hijup.com, sebuah situs online resmi dan terbesar yang menyediakan seluruh keperluan teman-teman semua untuk berhijab. Hasil karya dari tiga designer cantik di atas juga bisa didapatkan di hijup.com, lho.
Pada ajang Indoensia Fashion Week 2016 nanti, akan ditampilkan daleman jilbab yang modern dengan beberapa ragam bentuk dan warna. Seluruh motif daleman ini akan dipakai oleh model-model cantik dan dilengkapi dengan balutan jilbab yang modern.
![]() |
Gambar diambil dari hijup.com |
Daleman ini sangat bermanfaat sekali untuk teman-teman yang menggunakan jilbab segi empat atau pashmina. Dengan menggunakan ciput atau daleman jilbab, saya sendiri merasa nyaman dan juga menutup seluruh bagian rambut dengan sempurna, lho. Jadi tidak akan terlihat rambut satu helaipun.
Daleman jilbab ini dirancang dengan menggunakan bahan yang berkualitas maka sangat aman untuk dikenakan oleh wanita aktif. Nah untuk teman-teman yang ingin membeli daleman atau ciput yang modern, dapat langsung mengunjungi hijup.com sekarang juga.
nah model daleman kaya gini yang aku suka
ReplyDeletenyaman ya mba lia,
DeleteAku juga suka Mbak daleman model kayak gini. Enak makainya, aman pula (rambut gak keluar2 trus leher ketutup).
ReplyDeletebetul Mbak, yuk koleksi,
Deletehati hati mak , banyak penipu ulung beredar di dunia maya
DeleteHahahahahh pasti ente pernah kena ya kak
Deleteiyaaa suara hati kuii
Deletewahhh kereen lahh
Deletewaah boleh nihh
Deleteiyaa boleh nihh
Deletewahh bisa inii
Deletewahh kereen sekalii
ReplyDeletenice..
ReplyDeleteterimakasih infonya,
ReplyDeleteperlu waspada...he.e...e
ReplyDelete